Pengukuhan Pengurus Wilayah Kerja Satuan Pendidikan Kabupaten Jayawijaya

WAMENA - Sekda Kabupaten Jayawijaya Mengukuhkan Pengurus Wilayah Kerja Satuan Pendidikan Jayawijaya dalam upacara memperingati hari Pendidikan Nasional, Kamis (02 Mei 2024).

Sekda Jayawijaya saat Mengukuhkan 9 Pengurus Wilayah Kerja Satuan Pendidikan di Jayawijaya

Foto : Imanuel Sawaki

Disela-sela memperingati hari Pendidikan Nasional pada Kamis, 02 Mei 2024 Sekretaris Daerah Kabupaten Jayawijaya Thony M. Mayor,S.Pd.,M.M yang bertindak sebagai Inspektur Upacara juga Mengukuhkan Pengurus Wilayah Kerja Satuan Pendidikan di Kabupaten Jayawijaya.

Dalam kesempatan tersebut, Sekda Jayawjiaya Thony M. Mayor,S.Pd.,M.M membacakan sambutan Pj. Bupati Jayawijaya Dr.Sumule Tumbo,S.E.,M.M yang  bepesan kepada pengurus yang baru dikukuhkan agar dapat membawa manfaat yang baik didalam pembinaan kelembagaan.

Sekda Jayawijaya, saat Foto bersama Forkopimda dan Pengurus Wilayah Kerja Satuan Kerja Pendidikan di Jayawijaya

Foto : Imanuel Sawaki

“Pendidik dan tenaga Kependidikan di wilayah kerja masing-masing dengan dasar Nilai ASA, ASI dan ASUH serta meningkatkan efektifitas, efisiensi dan relefansi pelayanan pendidikan yang merata dan bermutu didalam satuan pendidikan di Kabupaten Jayawijaya” Lanjut Sekda Thony M. Mayor,S.Pd.,M.M. (IS/AR)

    Cari Berita

    Pengumuman

    Siaran Pers Pendaftaran CPNS Dibuka Mulai 20 Agustus 2024 Pukul 17.08.45 WIB

    Pengumuman Seleksi Penerimaan CPNS Kab. Jayawijaya TA. 2024

    PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PPPK 2023

    PENGUMUMAN PENERIMAAN PPPK JF GURU DAN TENAGA KESEHATAN KABUPATEN JAYAWIJAYA TA. 2023

    Perubahan Penetapan Hari Libur dan Cuti Bersama dalam Rangka Hari Raya Natal Tahun 2018 dan Tahun Baru 2019

    SURAT EDARAN GUBERNUR PAPUA tentang Hari Libur Resmi dalam rangka menyongsong Hari Wafat Isa Almasih (Jumat Agung) dan Perayaan Paskah Tahun 2018

    top